Senin, 23 September 2024

Kenangan Manis

 

Ilustrasi foto saat SD sumber Google

Cerita masa SD.

Saya memasuki SD ini tahun 2013-2019.  Di sini saya bukan sekolah Sd melaikan Mi sekolah ini yang berdekatan dengan TK dulu saya, di sidomukti ringinsari. nama sekolahnya adalah MI Sunan Giri.

Saya mengikuti ekstrakulir seperti pramuka dan tari. Hampir setiap eskul pramuka saya mengikuti, karena eskul pramuka bagi saya eskul yang menyenangkan. 

Tidak hanya itu kantin pun tempat favorit saya, bukan lagi tempat makan tapi tempat nongkrong selama jam istirahat.

Momen-momen saat upacara setiap hari senin, belajar bersama dikelas dengan papan tulis kapur, hingga lomba-lomba yang diadakan sekolah.

Momen-momen ini menjadi bagian dari cerita masa kecil yang ku ingat.

Hulwatin Nadiroh, peserta Yayasan IDm, mempelajari multimedia, Komputer, dll. Baca profil Hulwa selengkapnya, klik di sini...

Komentar Facebook :

Komentar dengan Akun Google :


EmoticonEmoticon